Makanan yang dihindari perempuan sehat. Di era sekarang, cukup sulit menemukan makanan sehat meskipun digadang-gadang sebagai makanan sehat. Karena apa, kebanyakan proses pembuatannya dilakukan dengan cara yang serba modern. Dan kita tahu bahwa sebagian besar makanan yang diproses secara modern kebanyakan dibuat dengan menambahkan bumbu instan. Bukan hanya itu, sayur dan buah pun kini makin diproses secara modern sehingga cukup sulit mendapatkan sayuran dan buah-buahan organik.
Sponsor: kezia skin expert
Disamping itu, keinginan untuk tetap sehat harus lebih selektif dalam memilih menu makanan. Jangan sampai nanti Anda tergiur oleh iklan yang digadang-gadang menawarkan produk kesehatan. Ahlhasil Anda justru salah makan. Agar terhindar dari masalah tersebut, berikut ini daftar makanan sehat yang justru jarang disantap oleh perempuan sehat. Apa sajakah itu? Yuk ketahui jenis makanan sehat dibawah ini.
- Granola bars
Ingin sarapan sehat, kenyang dan tak bikin gemuk, si granola bar bisa jadi solusinya. Apa itu granola? Granola sendiri hanya mengandung 10-25 gram gula yang tentu sepadan dengan menu diet yang menyehatkan. Granola merupakan sumber oat, kacang-kacangan, dan buah kering yang ditambah dengan madu, minyak atau pemanis. Granola menjadi tren sarapan sehat karena kandungan seratnya yang kaya, menjadi alternatif perempuan yang menginginkan hidup sehat. Serat sehat granola baik untuk melancarkan pencernaan dan mencegah sembelit. Selain itu, manfaat lainnya adalah mengontrol kadar gula darah, menurunkan kolesterol, serta membuat kenyang lebih lama.
Granoba dengan kacang-kacangan mengandung lemak sehat yang baik untuk mengurangi peradangan, mencegah penyakit jantung hingga kanker. Asam lemak omega 3 baik untuk kesehatan otak. Vitamin dan mineral penting granola membantu mengatur metabolisme dalam tubuh. Sebagai makanan padat yang populer saat ini, makanan ini bisa dikonsumsi untuk sarapa hingga snack bar. Granola berbeda dengan granola bars, dan sebenarnya paling cocok dikonsumsi saat camilan. Bisa membantu mengurangi makanan besar di waktu siang. Sayangnya, granola bars jarang disantap perempuan sehat karena biasanya sudah melalui proses produksi dengan menambahkan gula atau bahan pengawet.
- Biskuit
Biskuit sepertinya mirip potongan buah dan sayuran rebus yang bisa dijadikan pilihat baik unuk camilan sehat para perempuan. Bukan hanya bernutrisi, biskuit juga bisa dikonsumsi untuk menyehatkan tubuh. Sayangnya, biskuit merupakan camilan yang sangat jarang dikonsumsi perempuan sehat. Karena apa, sepotong biskuit coklat saja sudah mengandung banyak gula, lemak hingga bahan tambahan lain yang dimasukkan.
Namun jika ingin mengkonsumsi dengan cara sehat, biskuit bisa dijadikan alternatif makanan yang istimewa dan bisa dipadukan dengan bahan lainnya. Jika melihat nilai gizi yang disajikan, biskuit sebenarnya mengandung ragam gizi. Ada juha biskuit yang berasal dari serat gandum dan sayuran. Untuk itu, dalam hal memenuhi kebutuhan gizi camilan, lebih baik pilih biskuit yang mengandung sedikit gula, sedikit lemak atau rendah kalori. Tetapi jika ragu dengan biskuit Anda bisa menggantinya dengan camilan sehat lain berupa buah-buahan atau biji-bijian.
- Diet soda
Apakah diet soda itu lebih baik daripada soda biasa? Bukan karena embel-embel diet namun sebenarnya diet soda ini justru belum tentu membuat tubuh Anda sehat. Sebut saja menurut penelitian yang diungkap, bahwa meski meminum diet soda dengan promosi bebas kalori, tetapi tetap saja bisa mempengaruhi kadar gula. Gula dalam diet soda pun bisa menstimulasi organ pankreas untuk terlus memprosuksi insulit, alhasil tubuh akan menyimpan lebih banyak lemak.
Diet soda sendiri, merupakan minuman berkarbonasi yang bebas kalori tetapi mengandung pemanis berupa aspartame, hingga pemanis lainnya yang tidak berkalori. Umumnya, meminum soda jenis ini tak menimbulkan reaksi buruk bagi kesehatan atau keseimbangan tubuh. Namun menurut penelitian, diet soda dikaitkan dengan masalah kesehatan. Meminum secara berlebihan bisa sebabkan bertambahnya berat badan meski terdapat kata bebas kalori. Diet soda pun bisa meningkatkan pelebaran lingkar pinggang hingga 70%, berpengaruh pada psikologis karena naiknya berat badan, secara tak dara mempengaruhi diri untuk menambah asupan makanan lain. Lebih berbahaya lagi bila diet soda dicampur dengan minuman beralkohol. Itu sebabnya mengapa diet soda jadi minuman wajib dihindari perempuan sehat.
- Sereal
Sereal atau dikenal dengan serealia merupakan makanan dengan banyak komposisi biji-bijian. Sereal sendiri adalah sekelompok tanaman berupa biji atau bulir yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber karbohidrat dan asupan energi. Ada banyak jenis sereal yang dapat dikonsumsi seperti Oatmeal yang biasanya untuk diet, adalah sumber serat yang mengenayangkan. Biasanya dikonsumsi untuk camilan makan siang. Serela yang kedua adalah Cereal yang mengandung banyak serat, cocok untuk mereka yang susah buang air besar. Berikutnya ada Muesli yang bisa dimakan saat sibuk dan tak sempat sarapan, membantu memberi asupan energi dan memperkuat otot.
Sayangnya, kebanyakan produk sereal ditambah dengan kadar gula lebih banyak dan rendah protein. Akibatnya, bisa membuat tubuh menambah lebih banyak gula dibanding protein. terlalu banyak mengkonsumsi gula bisa membuat tubuh lebih cepat merasakan lapar serta menguras energi. Padahal energi sangat dibutuhkan bagi tubuh. Jadi perempuan sehat lebih merekomendasikan smootie dengan tambahan protein bubuk untuk menyuplai asupan energi lebih lama.
Demikian, sumber makanan enak namun lebih dihindari oleh perempuan sehat. Memilih sumber makanan yang sehat bisa memberikan asupan terbaik bagi tubuh Anda. Bukan hanya itu, makanan sehat juga baik untuk program diet, mempertahankan berat badan dan membuat tubuh kenyang lebih lama. Pilih sumber makanan terbaik berupa makanan segar seperti buah, sayuran dan susu rendah lemak.